![]() |
cr. : pmat.umpwr.ac.id |
Mulai dari persiapan, pengerjaan, sampai tahap konsultasi dengan dosen terasa mengerikan. Belum lagi ketakutan yang semakin menjadi ketika mendengar atau mengetahui siapa calon dosen pembimbing kita. Ketakutan-ketakutan ini terkadang menjadi penghambat dalam penyelesaian skripsi. Alhasil skripsi terbengkalai dan tidak bisa diselesaikan tepat waktu dalam satu semester seperti seharusnya.
Berikut adalah tips dari sana alhamdulillah beberapa selesaikan skripsi dalam waktu 1 semester dan memperoleh nilai A. Alhamdulillah.
1. Pilihlah tema yang dipahami dan disukai
![]() |
cr. : moondoggiesmusic.com |
Janganlah memilih tema yang kamu sendiri tak paham. Dan yang terpenting jangan memilih tema hanya karena ikut-ikutan teman. Ingat, saat sidang skripsi nanti kamu akan berdiri sendirian menghadapi pertanyaan-pertanyaan dari beberapa dosen penguji.
2. Cari dan baca referensi atau jurnal sebanyak mungkin
![]() |
cr. : aspirasionline.com |
Dari pengalaman, dulu saya mencetak banyak sekali jurnal dan membaca banyak skripsi dengan tema yang hampir sama. Lama kelamaan karena keseringan baca jurnal dan skripsi, saya jadi semakin paham dan hafal diluar kepala tentang tema skripsi saya. Bahkan jika ada yang bertanya tentang skripsi saya, saya seperti orang yang bercerita tentang drama atau film karena saking ngelotoknya di kepala. Serius, bukan karena hafalan. Tapi karena terlalu sering membaca.
3. Memotivasi diri sendiri
4. Membuat deadline dan target per bab
![]() |
cr. : teen.co.id |
5. Sempatkan 1-2 jam setiap hari untuk mengerjakan skripsi
6. Jangan menunda-nunda
![]() |
cr. : benessereblog.it |
7. Putar musik untuk menjada dan meningkatkan mood
8. Banyak sharing dan kumpul dengan teman yang rajin mengerjakan skripsi
![]() |
cr. : iprice.vn |
Sebaliknya, hindari atau kurangi dulu kumpul dengan teman yang tak antusias mengerjakan skripsinya. Hati-hati bisa terjebak di rasa malas yang sama seperti teman kalian itu loh. Kecuali jika kalian termasuk orang yang pandai membawa diri dan tak mudah terpengaruh ya.
BACA JUGA:
Jurnal Akuntansi : Pengaruh Faktor Fundamental Mikro dan Makro Terhadap Nilai Perusahaan
Jurusan Akuntansi, Prospek Kerja dan Informasi Lengkap Lainnya
Tak Perlu Minder Kuliah Di Perguruan Tinggi Swasta, Ini Alasannya!
Tips Sukses Tes Dan Wawancara Posisi Staff Accounting
20 Pertanyaan Yang Umumnya Ditanyakan Saat Interview Dan Cara Menjawabnya
20 Pertanyaan Yang Umumnya Ditanyakan Saat Interview Dan Cara Menjawabnya
|
9. Aktif konsultasi dengan dosen dan pantang menyerah menghadapi dosen pembimbing
10. Jika dapat revisi dari dosen pembimbing, segeralah kerjakan.
![]() |
cr. : infolokerharian.blogspot.com |
Revisian bisa terjadi karena banyak hal. Bisa karena isi dari skripsi yang belum benar atau karena tata cara penulisan dan lain sebagainya. Untuk masalah tata cara penulisan kan bisa kita kendalikan dan bisa kita amati lebih dalam tuh, jadi di point ini sebaiknya lebih hati-hati agar revisian tidak terlampau banyak.
11. Sering-sering membaca ulang skripsi sebelum diajukan ke dosen pembimbing
12. No Sosial media ketika mengerjakan skripsi
13. Kerjakan skirpsi di tempat yang nyaman dan kondusif
![]() |
cr. : begindot.com |
Ada baiknya mengerjakan skripsi di tempat yang memang kondusif. Pilihlah tempat yang memang membuatmu nyaman dan bisa benar-benar berkonsentrasi dan menikmati indahnya mengerjakan skripsi tanpa gangguan.
14. Doa dari keluarga dan orang tua itu WAJIB
15. Doa
Jurnal Akuntansi : Pengaruh Faktor Fundamental Mikro dan Makro Terhadap Nilai Perusahaan
Jurusan Akuntansi, Prospek Kerja dan Informasi Lengkap Lainnya
Tak Perlu Minder Kuliah Di Perguruan Tinggi Swasta, Ini Alasannya!
Tips Sukses Tes Dan Wawancara Posisi Staff Accounting
20 Pertanyaan Yang Umumnya Ditanyakan Saat Interview Dan Cara Menjawabnya
20 Pertanyaan Yang Umumnya Ditanyakan Saat Interview Dan Cara Menjawabnya
|
Btw, apa yang saya sampaikan insyaalloh bukan omong kosong belaka. saya sendiri membuktikannya. FYI, saya kuliah di kelas ekstension / kelas malam / kelas karyawan. dimana kelas berlangsung dari jam 6 sore sampai jam 10 malam (kadang sampai setengah 11). Kerja saya dari jam 8 pagi sampai jam 5 sore. Dan lagi saya bukan berasal dari anak IPS yang seharusnya basic nya kuat untuk jurusan saya (AKUNTANSI). But, alhamdulillah saya bisa menyelesaikan skripsi dalam waktu 6 bulan, dapat nilai A dan bisa ikut wisuda periode pertama. Thats mean saya nggak mbayar uang perpanjangan masa skripsi dan juga SPP. Bahagianya…
IG : @rinie_noe
wisata malang
Lebih tergoda dengan media sosial haha
Celoteh Dini Hari
hahahaha emang deh sosmed godaannya minta ampunnnnnnnn
Ainhy Edelweiss
masa-masa ini alhamdulillah sudah terlewati tahun lalu, walau banyak runyamnya juga sih haha, dan konsultasi non stop sama dosen pembimbing itu yng buat skripsi saya cepat kelar #AInhyEdelweiss
Celoteh Dini Hari
bener mbak… yg ptg jgn taku dulu sama dosbing kita.. naju terus buat bimbingan .. hihi